SELAMAT DATANG DI WEBSITE PENDIDIKAN KIMIA SMK ASYIK BERSAMA TRI GOESEMA PUTRA SAHABAT TEKNOLOGI RIAU TAHUN 2023

Sunday, March 22, 2015

Tutorial Membuat Animasi dari Video (1)

Assalamualaikum Wr. Wb.

4. Fly

Bersyukur kehadirat Allat SWT yang telah memberikan kita masih diberi kesehatan dan masih bisa untuk mengetik dan berkarya dengan niat untuk berbagi di Web Kimia Asyik ini. Sesuai dengan judul di atas, software ini berguna untuk membuat Multimedia Pembelajaran Interaktif dengan background animasi GIF. Software ini berguna untuk membuat format Animasi GIF dengan mudah dan cepat dengan cara merubah format file video menjadi GIF.

Tampilan Software Free Video to GIF Converter:

image

Berikut cara membuat background animasi GIF menggunakan Software Gratis Free Video to GIF Converter :

1. Buka file film video yang akan diubah menjadi GIF, lewat menu Browse Video:

       image

2. Atur ukuran lebar dan tinggi dari hasil output video yang ingin kita convert. Tidak hanya itu, bila video yang ingin anda  ubah terlalu panjang durasinya, terdapat pula fitur untuk mengatur bagian video mana saja yang ingin kita jadikan format GIF dengan cara mengatur bagian video berdasarkan waktunya.

      image

3. Selanjutnya adalah proses conversi video menajdi GIF, klik tombol Make GIF.

      image

4. Tentukan juga Folder Penyimpanan, Ketik Nama File kemudian klik Save.

      image     

5. Proses konversi video ke GIF sudah berhasil, Apakah kita mau membuka folder tujuan penyimpanan?

Klik Yes jika ingin membuka.

      image      

6. Finish lalu Klik Quit

      image

7. Dan selesailah file Animasi GIF yang kita konversi dari Video.

      image

Mau mencoba Guru-Guru Indonesia, software Free Video to Gif Converter dapat diperoleh di sini, dan dapat di download langsung di sini.

Salam Web Kimia Asyik

:-)



No comments:

Terima kasih atas komentar anda :-)

Categories

Games Kimia (147) KIMIA MULTIMEDIA (137) MEDIA PEMBELAJARAN (128) INFO PENDIDIKAN (92) BUKU KIMIA (88) Blogger (74) PRAKTIKUM (68) VIDEO (53) Modul Media (50) Modul (44) SOAL KIMIA (42) Kemdikbud (39) Rumah Belajar (39) Laboratorium (38) Pusdatin (37) SRBRiau2020 (33) Tip Trik Media Pembelajaran (30) DRB Riau (22) PERCOBAAN KIMIA SEDERHANA (22) Diklat Online (20) #pembatiklevel4 #sahabatteknologi2023 #MerdekaBelajar #PlatformMerdekaMengajar #SahabatTeknologi #PembaTIK2023 #PembaTIKLevel4 (19) BUKU KOMPUTER (19) INFO (18) IPTEK (18) PembatikLevel4 (18) SRB Riau (12) LOMBA (11) PembaTIK2022 (11) Diklat Guru NgeBlog (10) Karya Ilmiah (9) DutaRumahBelajar2022 (8) PusdatinKemendikbudristek. PembaTIK2022 (8) RumahBelajar2022 (8) SRBRiau2022 (8) Kurikulum 2013 (7) MULTIMEDIA (7) PROGRAM KEAHLIAN GANDA (7) Assemblr (6) IGI (6) Kurikulum (6) assemblredu (6) BerbagiTIK (5) FORTOFOLIO TUGAS SISWA (4) INDITIK (4) Kelas X (4) Materi (4) PusdatinKemendikbudristek (4) assemblrworld (4) AGENDA IGI (3) DutaRumahBelajar2021 (3) PembaTIK2021 (3) RumahBelajar2021 (3) SOAL ONLINE (3) AR (2) Buku (2) HUMOR KIMIA (2) KUMPULAN TUGAS SISWA (2) PRESTASI (2) PUISI (2) PusdatinKemendikbudristek. (2) TTS KIMIA (2) belajar.id (2) 3D (1) Akun Belajar (1) Akun Pembelajaran (1) Animasi (1) Dinas Pendidikan (1) DiseminasiTOT (1) GWE (1) GuruInovati (1) MIEE (1) Menulis Rumus Kimia (1) Microsoft365 (1) Office365 (1) PusdatinKemendikbudristek. PembaTIK2021 (1) Refo (1) Riau (1) SMK (1) Soal (1) TRAINER IT (1) TV_Edukasi (1) Tokoh Ilmuwan (1) Trainer (1)

Salam Guraruers

Salam Guraruers
Tri GP : @gurukimiaasyik

My Data

About Me

One Teacher One Blog

Komunitas Sejuta Guru NgeBlog

Komunitas Sejuta Guru NgeBlog
Join us soon :)

I'm Blogger

I'm Blogger
@gurukimiaasyik
Designed ByBlogger Templates